TUTORIAL MENGECILKAN DENSITY LAYAR ANDROID

tutorial ini berguna bagi anda yang merasa tampilan device android terlalu besar/kecil. Ok langsung aja persiapannya :

- Android sudah di Root
- Root explorer pro ambil di sini

sebelum memulai saya tidak bertanggung jawab jika terjadi hal yang tidak di inginkan oleh device anda karna setiap device memiliki resolusi layar yang berbeda beda

Stelah semua persiapan sudah ok mari kita mulai

1. instal Root explorer lalu buka
2. klik system
pic
3. lalu cari build.prop tekan dan tahan   stelah itu klik di pojok kanan atas nnti ada beberapa menu pilihan, lalu pilih open with -> open with text editor
pic

setelah masuk editing build.prop di sini anda harus hati hati karna salah ketik bisa menyebabkan bootlop,

4. scrol ke bawah cari tulisan "ro.sf.lcd_density=xxx"
pic
di saya 220

tinggal agan rubah urutan dari yang terkecil paling aman 200 dan 220 untuk ukuran layar 4.5inc (untuk memperkecil density)

besar 240 dan 260 (untuk memperbesar)

jika sudah di edit klik kanan pojok atas lalu klik save&exit

nanti anda akan lihat ada 2 file
-build.prop  <tinggal rubah permissions
-build.prop.bak (original build.prop)

pic
ubah permissions

pic
menjadi seperti ini lalu save dan reboot

catatan :
file build.prop.bak jangan di hapus dlu itu backupan originalnya jika di rasa ingin kembali lagi tinggal di delete yang mod build.prop lalu file build.prop.bak di rubah nama jadi build.prop lalu permission di ganti menjadi rw-r-r lalu reboot

bonus trik :
instal Terminal Emulator di PS
buka TE ketik su lalu enter ketik lagi reboot lalu enter.
fungsinya sama seperti reboot hanya beda caranya saja :D

sekali lagi DWYOR

sekian tutorial nya mohon maaf jika ada kekurangan di penyusunan kata /kalimat

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kumpulan Tweak Build.prop Android

Tips Untuk Merawat Baterai Ponsel